Kebun Teh Kemuning Destinasi Wisata Alam
Nikmati indah dan sejuknya kebun teh, Moms! Daerah Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah memiliki destinasi wisata alam yang wajib dikunjungi Moms, seperti Kebun Teh Kemuning. Sesuai dengan namanya, kebun teh dengan luas kurang lebih 438 hektar ini berada di desa Kemuning, Tawangmangu, Jawa Tengah, dan berdekatan dengan objek wisata Candi Cetho yang menjadi jalur alternatif pendakian Gunung Lawu. Jadi […]
Kebun Teh Kemuning Destinasi Wisata Alam Read More »